Jumat, 07 Mei 2010

Antusias Antusias

Akhirnya saya menemukan cara mengawali kegiatan apapun dengan penuh antusias, optimis dan menyenangkan. Awalnya ada perasaan malas dan ogak ogahan. Cara paling mudah segera memulai .Berani memulai berarti dapat mengalakan rintasan pertama. Kalau rintangan pertama sudah teratasi. Langkah berikutnya tentu akan lebih mudah dan ringan


Berani memulai berarti sudah mendekatkan pada hasil. Apakah hasilnya itu baik atau kurang tergantung niat .Contohnya niat memersihkan kamar mandi.Kalau sudah ada segeralah untuk memulai.Tujuan awal hanya ingin membersihkan bagian lantai. Namun karena penuh antusias akhirnya semau menjadi bersih mengkilat .


Setelah selesai akan kelihatan hasilnya baik atau kurang. Kalau kurang baik tentu perlu di ulang sama seperti menulis artikel supaya enak dibaca. Melakukan editing seperti mengukir sebuah patung untuk menghasilakn karya yang bagus. Sama seperti membersihkan lamar mandi tentunya kalau hasilnya kurang bersih di ulang sampai bersih. Aktivitas sekecil apapun mulailah dengan penuh antusias.


Sebuah ide lahir karena ada niat. Sebuah niat baru akan menghasilan sesuatu yang berharga setalah berani memulai. Berani memulai bisa disebut sebagai pioner. Jadilah pioner untuk Anda sendiri untuk menghasilakn sebuah karya yang LUAR BIASA !!!

Tidak ada komentar: